Anti Karat Mobil – Tidak dapat untuk di pungkiri bahwa kendaraan, baik itu motor maupun mobil merupakan salah satu sarana transportasi yang sangat di andalkan sekali. Dengan memiliki fungsi yang sangat signifikan yaitu dapat mengantarkan anda dari tempat yang satu ke tempat yang akan dituju dengan cepat. Nah untuk mobil sendiri merupakan kendaraan yang terbilang cukup praktis, karena kita dapat bepergian tanpa harus memikirkan kepanasan dan kehujanan.
Beda jika menggunakan kendaraan bermotor pastinya. Karena jika panas anda akan kepanasan dan jika hujan pastinya akan kehujanan. Namun demikian untuk anda yang memiliki mobil, pastinya ingin selalu mobil anda tampil secara prima. Namun apa daya banyak sekali masalah yang ada di dalam setiap mobil tentunya, maka dari pada itu banyak sekali orang yang mengeluhkan kondisi dari mobil miliknya.
Masalah yang timbul tersebut banyak datangnya, baik itu dari komponen mana saja. Ada yang dari sisi mesin, roda, dan juga interior pemanis mobil, serta masalah itu semua memiliki solusi yang berbeda. Untuk mesin sendiri ada beberapa cara membersihkan mesin mobil agar tetap awet. Nah pada kesempatan yang berbahagia ini akan kami sampaikan beberapa anti karat mobil terbaik, yang dapat menjadi pilihan anda untuk melindungi mobil kesayangan agar tetap tampil dalam kondisi yang di inginkan.
Nah mengenai banyaknya masalah yang ada tersebut menjadikan anda akan dituntut selalu mengecek ataupun mencegah terlebih dahulu sebelum terlambat. Untuk anda yang benar-benar sayang dengan mobilnya, pasti selalu memberikan hal maksimal yang dapat membantu mobil anda tetap dalam performa terbaik. Nah untuk karat sendiri tidak dapat di prediksi kapan akan datangnya, baik itu ada di kolong mobil anda bahkan dari sudut terkecil sekaligus yang ada di sisi luar mobil.
Daftar Anti Karat Mobil Terbaik
Karat sendiri merupakan salah satu musuh terbesar bagi anda para pemilik kendaraan baik itu motor maupun mobil. Karat yang dapat menyebabkan korosi ini sangat di benci sekali oleh banyak orang, karena dapat menyebar dengan luas di setiap sisi mobil anda. Sebelum terlambat terjadi, maka alangkah baiknya anda mengantisipasinya menggunakan anti karat yang sudah banyak terjual di pasaran. Nah pada kesempatan yang berbahagia ini akan kami sampaikan berupa harga dari anti karat untuk mobil yang terbaik. Untuk pelapis anti karat sendiri terbagi menjadi beberapa kategori serta harga yang berbeda pula.
Small Size
Untuk pelapis anti karat yang pertama yaitu small size. Kategori ini biasanya digunakan untuk mobil ini memiliki ukuran yang cukup kecil seperti mobil-mobil jenis Hatchback seperti Toyota, Jazz, Yaris serta mobil lainnya. Untuk harga pelapisnya sendiri sendiri terbagi menjadi tiga:
- Sealant Coat : Rp 2,75 juta
- Ceramic Coat : Rp 5,25 juta
- Carbon Coat : Rp 7,75 juta
Medium Size
Pelapis anti karat yang berikutnya yaitu medium size, dimana untuk kategori pelapis yang satu ini biasa di gunakan untuk mobil seperti HRV, Ertiga, Avanza dan juga mobil lainnya yang masih sejenis.
- Sealant Coat : Rp 3 juta
- Ceramic Coat : Rp 5,75 juta
- Carbon Coat : Rp 9 juta
Large Size
Semakin kesini kategori yang di berikan juga semakin mahal tentu tarifnya, namun tenang hal itu sebanding dengan uang yang anda keluarkan. Kategori Large size ini biasanya di gunakan pada mobil seperti X-Trail, Fortuner, Pajero dan lainnya.
- Sealant Coat : Rp 3,45 juta
- Ceramic Coat : Rp 6,25 juta
- Carbon Coat : Rp 9,75 juta
Extra Large Size
Untuk pelapis anti karat yang selanjutnya ada pada extra large size, biasanya untuk model mobil seperti Alphard, Double Cabin dan masih banyak lainnya. Untuk harganya sendiri seperti berikut.
- Sealant Coat : Rp 4 juta
- Ceramic Coat : Rp 6,75 juta
- Carbon Coat : Rp 11,25 juta
Supercar
Seperti namanya jelas, pelapis ini untuk mobil-mobil istimewa dan mahal seperti Ferrari, Porsche Lamborghini dan, mobil supercar lainnya. Untuk harganya sendiri juga terbilang yang termahal karena untuk mobil dengan kualitas luar biasa pula.
- Sealant Coat : Rp 4,25 juta
- Ceramic Coat : Rp 7,75 juta
- Carbon Coat : Rp 12,25 juta
Itulah beberapa daftar harga dari pelapis anti karat mobil terbaik yang dapat menjadi pilihan anda para pemilik mobil untuk dapat menggunakannya. Sebenarnya mobil yang diciptakan dari oleh perusahaan sudah di lengkapi menggunakan pelapis anti karat, namun ada saja yang menjualnya. Seperti di ibaratkan Hp saja sudah di beri tahu bahwa Hp itu memiliki layar anti gores namun masih ada yang menggunakan layar anti gores. Hal itu sama seperti anti karat yang satu ini, apalagi karat akan menyebar dengan luas walaupun yang utamanya sudah di perbaiki.
Tips Memilih Anti Karat
Selain itu juga ada beberapa tips yang perlu anda ketahui untuk dapat memilih pelapis anti karat terbaik.
1. Memilih cat dengan kualitas yang bagus
Hal ini sangat di anjurkan dalam setiap pemilihan cat yang anti karat, karena jika memilih cat yang memiliki kualitas buruk sama saja anda tidak mencegah karat pada mobil anda. Pilihlah dengan kualitas yang baik untuk memberikan pencegahan yang maksimal dan memiliki umur yang cukup panjang.
2. Peralatan yang di gunakan
Tips yang kedua yaitu dengan cara memperhatikan alat-alat yang digunakan. Karena disisi lain masih banyak bengkel yang belum memiliki peralatan yang memadai. Hal ini untuk mencegah beberapa kesalahan fatal yang dapat dengan mudah dan cepatnya timbul masalah karat.
3. Bahan yang di gunakan
Bahan yang digunakan juga sangat berarti dalam timbulnya karat yang ada pada mobil anda, maka dari pada itu selalu pilih bahan dengan kualitas terbaik. Sehingga dapat mencegah timbulnya masalah karat yang ada.
4. Kemampuan yang mengerjakan atau teknisi
Cari tahu pekerja yang akan memulainya terlebih dahulu apakah dia sudah paham betul mengenai hal ini. Karena jika anda memilih mempekerjakan teknisi yang belum handal karena memiliki upah yang lebih sedikit, ini dapat menjadi masalah. Karena untuk memberikan hasil dengan kualitas terbaik dan memuaskan memerlukan teknik dan jam terbang yang tinggi.
5. Bengkel resmi
Untuk anda yang ingin melakukan pelapisan anti karat pada mobil. Alangkah baiknya untuk memilih bengkel-bengkel terbaik serta yang bertaraf standar agar menjamin hasil akhir yang memuaskan bagi para konsumen pastinya.
Sedikit ulasan tadi mengenai harga dari pelapis anti karat untuk mobil dan juga tips memilih anti karat mobil terbaik yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi ini dapat bermanfaat dan berguna untuk anda semua.